Hai sobat blogger di postingan sebelumnya kita sudah menginstall phpmixbill, hari ini saya ingin berbagi mengenai cara membuat paket voucher untuk billing.
langkah langkah nya :
1. petama login terlebih dahulu
2. setelah masuk kita buat terlebih dahulu paket untuk vouchernya nanti --> pergi menuju menu hotspot --> manage paket --> tambah paket
3. Muncul tampilan seperti ini --> tentukan jenis paket --> harga --> limit --> nama paket --> bandwidth downloan / upload --> masa aktif
4. Misalnya seperti ini --> simpan
ada 3 macam jenis paket :
1. unlimited
2. kuota
3. waktu
5. Setelah di simpan maka paket yg kita buat akan muncul
6. Selanjutnya pergi ke --> menu modul --> voucher --> tambahkan voucher
7. Kemudian tentukan jenis paket --> nama paket (yg sudah kita buat tadi) --> simpan
ada 2 jenis paket :
- hotspot
- pppoe
8. Misalnya seperti ini --> saya membuat 2 voucher dan kode nya saya buat jadi 5 agar tidak terlalu rumit.
9. Setelah di simpan maka voucher nya akan muncul
Sekian info dari saya semoga bermanfaat
Wassalamualaikum Wr Wb
Saturday, 18 June 2016
Tutorial
0 Response to Cara Menambah Paket dan Voucher di Phpmixbill
Post a Comment